PENYEBAB MENGANDUNG ANAK KEMBAR

Posted by Unknown On Selasa, 11 Desember 2012 0 komentar
 

            Penyebab mengandung anak kembar



Penyebab mengandung anak kembar
Anak kembar
Penyebab mengandung anak kembar ?
Pertanyaan ini sering muncul untuk setiap orang yang penasaran mengenai Penyebab mengandung anak kembar.   Nah kali ini kita akan mengulas mengenai Penyebab mengandung anak kembar, dari beberapa faktor berikut :


1. Penyebab mengandung anak kembar karena Faktor genetik disposisi terhadap bayi ganda

2. Penyebab mengandung anak kembar karena Faktor usia wanita hamil yang lebih dari 30 tahun lebih cenderung memiliki kehamilan ganda

3. Penyebab mengandung anak kembar karena Seorang wanita yang pernah mengalami kehamilan ganda, lebih mungkin untuk memiliki kehamilan ganda lainnya

4. Kehamilan kembar lebih sering terjadi pada beberapa ras. Wanita Afrika-Amerika yang paling mungkin untuk memiliki anak kembar, sementara orang Asia dan penduduk asli Amerika memiliki kemungkinan yang lebih sedikit

5. Penyebab mengandung anak kembar karena Perawatan terhadap kesuburan. Perawatan kesuburan agar bisa hamil dapat menyebabkan lonjakan produksi telur pada wanita selama siklus ovulasinya.
Karena terlalu riskan untuk menempatkan hanya satu embrio dalam rahim, perawatan kesuburan biasanya menempatkan embrio 5, 6 atau lebih. Jadi jika semua atau lebih dari satu embrio berkembang, maka akan menjadi kelahiran ganda.

Terimah kasih atas kunjungan anda dan semoga artikel Penyebab mengandung anak kembar di atas dapat bermanfaat untukl anda .

Baca artikel lainnya :
 
Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar